Lomba Resensi

KKN UIN SuKa Dukung LIterasi Desa
KKN UIN SuKa Dukung LIterasi Desa

Gunungkidul, DIY – Sikap penguatan budaya membaca kembali digeliatkan oleh Kelompok 77 KKN Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta angkatan 108 di Pedukuhan Ngloro, Saptosari, Gunungkidul. Kegiatan ini merupakan program kerja yang bertajuk “Donasi  Buku di SDN Ngloro dan Pengadaan Perpustakaan Mini di Kantor Kalurahan Ngloro. Ini menunjukkan bahwa KKN UIN SUKA dukung literasi […]

Joshua dan Segala Harapan Kita
Joshua dan Segala Harapan Kita

Rusdi Apa yang paling diingat Joshua Hutabarat beberapa detik sebelum senjata itu benar-benar menyalak dan merenggut nyawanya? Barangkali di saat itu ia mengingat kedua orangtuanya, kekasihnya atau mungkin saja ia mengingat seluruh perjalanan waktu yang dihabiskan di rumah pimpinannya itu dengan segenap pengabdian yang sudah dilakukannya sebagai sebuah kewajiban. Atau, mungkin saja ia sempat bertanya-tanya […]

KKN UIN SuKa Sukses Gelar Sosialisasi Kenakalan Remaja
KKN UIN SuKa Sukses Gelar Sosialisasi Kenakalan Remaja

Gunungkidul, ejogja ID – Kelompok 77 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Jenis Reguler angkatan 108 UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta sukses menggelar sosialisasi dengan mengangkat tema “Kenakalan Remaja” di Balai Padukuhan Ngloro pada hari Selasa, (23/08/2022). Sosialisasi tersebut merupakan program kerja yang dirancang oleh kelompok KKN 77 dengan mengambil tiga sub poin, yaitu Tata Tertib Lalu Lintas, […]

Mendidik Santri Sadar Lingkungan
Mendidik Santri Sadar Lingkungan

Bantul, ejogja ID – Mendidik santri sadar lingkungan, KKN Tematik 108 PPH Ar Risalah ajak diskusi film Ekspedisi 3 Sungai episode Juara Sampah Saset. Penggarapan film melibatkan peneliti, jurnalis, dan warga yang menyusuri sungai, terutama di pulau Jawa. Film yang terbagi 20 episode hanya episode 4 “Juara Sampah Saset” yang didiskusikan bersama teman-teman santri. Kegiatan […]

Surga hanya Seharga Tasbih
Surga Hanya Seharga Tasbih

KH. Heri Kuswanto Dua amalan untuk surga yang sangat ringan, tapi kerap dilupakan. Surga rasanya hanya seharga tasbih. Amalan super ringan itu adalah membaca tasbih dan dzikir 34 kali. Disebutkan dalam kitab sunan Abi Dawud, at-Tirmidzi, an-Nasa’i, dari ‘Abdillah bin Umar ra:  وَرَوَيْنَا فِيْ سُنَنِ أَبِيْ دَاوُدَ وَالتَّرْمِذِيْ وَالنَّسَائِيْ عَنْ عَبْدِ اللهِ بْنِ عُمَرَ رَضِيَ […]

Tingkatan Surga yang Perlu Anda Ketahui Biar Jadi Ahlinya
Tingkatan Surga yang Perlu Anda Ketahui Biar Jadi Ahlinya

KH. Heri Kuswanto Empat Tingkatan Surga dalam Tinjauan Ulama Tafsir QS al-Zumar  73 وَسِيْقَ الَّذِيْنَ اتَّقَوْا رَبَّهُمْ اِلَى الْجَنَّةِ زُمَرًا ۗحَتّٰىٓ اِذَا جَاۤءُوْهَا وَفُتِحَتْ اَبْوَابُهَا وَقَالَ لَهُمْ خَزَنَتُهَا سَلٰمٌ عَلَيْكُمْ طِبْتُمْ فَادْخُلُوْهَا خٰلِدِيْنَ “Dan orang-orang yang bertakwa kepada Tuhannya diantar ke dalam surga secara berombongan. Sehingga apabila mereka sampai kepadanya (surga) dan pintu-pintunya telah dibukakan, […]

Pesan Nabi Ismail sebelum Disembelih
Pesan Nabi Ismail sebelum Disembelih

KH. Heri Kuswanto 1) Nabi Ibrahim diperintahkan Allah untuk menyembelih anak sulungnya, Ismail. – QS As Saffat 102 يٰبُنَيَّ اِنِّيْٓ اَرٰى فِى الْمَنَامِ اَنِّيْٓ اَذْبَحُكَ فَانْظُرْ مَاذَا تَرٰىۗ Ibrahim pun mendatangi Ismail. Ia berkata, “Wahai anakku, sesungguhnya aku bermimpi bahwa aku menyembelihmu. Maka pikirkanlah bagaimana pendapatmu.” – Ismail  belia menjawab dengan penuh kesalehan dan keikhlasan. […]

Pemilik Qurban Nadzar tidak Boleh Makan Dagingnya
Pemilik Qurban Nadzar tidak Boleh Makan Dagingnya?

KH. Heri Kuswanto 1) Pendapat Hanafiyah, Syafiiyah, dan mayoritas Mazhab Hanbali : – Pemilik kurban nazar tidak boleh ikut memakannya, dan wajib dia serahkan seluruhnya kepada orang lain – An-Nawawi mengatakan: Pendapat Al-Auza’i, Daud Ad-Dzahiri dalam al-Majmu’, tidak boleh akan qurban wajib. فرع في مذاهب العلماء في الاكل من الضحية والهدية الواجبين. قد ذكرنا أن […]

Kurban Binatang Hamil
Kurban Binatang Hamil, Bagaimana?

KH. Heri Kuswanto 1) Syekh Taqiyuddin Al Hishni dalam kitab Kifayah Al Akhyar: وَهَلْ تُجْزِئُ الْحَامِلُ فِيْهِ خِلَافٌ قَالَ ابْنُ الرِّفْعَةِ الْمَشْهُوْرُ أَنَّهَا تُجْزِئُ لِأَنَّ نَقْصَ اللَّحْمِ يُجْبَرُ بِالْجَنِيْنِ وَفِيْهِ وَجْهٌ لَا تُجْزِئُ “Apakah mencukupi berkurban dengan hewan hamil? Dalam hal ini terdapat perbedaan pendapat. – Ibn Rif’ah berkata, pendapat yang mashur adalah mencukupi . […]

Kapan Niat Berkurban dan Bagaimana Tata Caranya
Kapan Niat Berkurban dan Bagaimana Tata Caranya?

KH. Heri Kuswanto Lafal Niat نويت أن أاضحي للهِ تَعَالى Nawaitu an udhahhi Lillaahi Ta’ala. Saya niat berkurban karena Allah Ta’ala. Niat dalam berkurban 1) Dilaksanakan saat penyembelihan hewan kurban. – Jika penyembelihan hewan tersebut diwakilkan kepada orang lain dan orang yang berkurban sudah berniat dalam hatinya bahwa ia hendak berkurban, maka niatnya sudah sah […]

Kurban atau Aqiqah Dulu
Kurban atau Aqiqah Dulu?

KH. Heri Kuswanto 1) Tergantung  situasi dan kondisi. – Jika mendekati hari raya Idul Adha, maka mendahulukan kurban  lebih baik 2) menginginkan keduanya (kurban dan aqiqah) sekaligus – Dalam Tausyikh oleh Syekh Nawawi al-Bantani:     قال ابن حجر لو أراد بالشاة الواحدة الأضحية والعقيقة لم يكف خلافا للعلامة الرملى حيث قال ولو نوى بالشاة المذبوحة […]

Jual Kulit Hewan Kurban, Ini Hukumnya
Jual Kulit Hewan Kurban? Ini Hukumnya

KH. Heri Kuswanto Banyak daging, tidak kober ngurus kulit atau untuk bayar jagal. Ulama berpendapat, bahwa: 1) Imam Nawawi  dalam mazhab Syafi’i –  menjadikannya sebagai upah para penjagal dan menjual hewan kurban yang meliputi daging, kulit, tanduk, dan rambut, semuanya terlarang.  واتفقت نصوص الشافعي والاصحاب على انه لا يجوز بيع شئ من الهدي والاضحية نذرا  […]

Menghargai dan Dihargai oleh Waktu
Menghargai dan Dihargai oleh Waktu

Ummi Barokatul Hidayah Waktu adalah roda kehidupan yang terus berjalan dan tidak dapat diputar kembali apalagi dihentikan. Namun, waktu kita sering habis untuk hal-hal yang tidak bermanfaat. Siang bekerja bermalas-malasan, malam begadang sambil membicarakan sesuatu yang tidak berguna. Ini menunjukkan, bahwa menghargai dan dihargai oleh waktu adalah anugerah. Betapa mulia dan berharganya waktu. Namun, masih […]

Daging Kurban Wajib Dibagikan, Bagaimana untuk Non-Muslim
Daging Kurban Wajib Dibagikan, Bagaimana untuk Non-Muslim?

KH. Heri Kuswanto 1) Pendapat pertama tidak boleh – Syamsuddin Ar-Ramli, Nihayatul Muhtaj ila Syarhil Minhaj لَوْ ضَحَّى عَنْ غَيْرِهِ أَوْ ارْتَدَّ فَلَا يَجُوزُ لَهُ الْأَكْلُ مِنْهَا كَمَا لَا يَجُوزُ إطْعَامُ كَافِرٍ مِنْهَا مُطْلَقًا , وَيُؤْخَذُ مِنْ ذَلِكَ امْتِنَاعُ إعْطَاءِ الْفَقِيرِ وَالْمُهْدَى إلَيْهِ مِنْهَا شَيْئًا لِلْكَافِرِ , إذْ الْقَصْدُ مِنْهَا إرْفَاقُ الْمُسْلِمِينَ بِالْأَكْلِ لِأَنَّهَا ضِيَافَةُ […]

Hati yang Selalu Merindukanmu
Hati yang Selalu Merindukanmu

Julia Agustin Menurut KBBI kata “rindu” berarti memiliki keinginan yang kuat untuk bertemu. Rindu merupakan sebuah perasaan yang wajar dimiliki oleh manusia. Rindu sendiri menjadi sebuah perasaan d imana seseorang ingin bertemu untuk menghilangkan rasa resah di dalam hati. Bahkan ada juga yang mengatakan “jarak itu sebenarnya tidak pernah ada. Pertemuan dan perpisahan diciptakan oleh […]