Kabar Gunungkidul

Padukuhan Petoyan Tepis Gunung Kidul Daerah Minim Air
Padukuhan Petoyan Tepis: Gunung Kidul Daerah Minim Air

ejogja ID – Padukuhan Petoyan tepis persepsi, bahwa Gunung Kidul merupakan daerah minim air. Gunung Kidul, Masyarakat Yogyakarta yang berada di daerah perkotaan seringkali berpikir bahwa Gunung Kidul, salah satu kabupaten yang berada di sebelah utara, merupakan daerah yang sulit ditemukan air. Begitu juga dengan mahasiswa yang sedang memasuki semester pelaksanaan KKN (Kuliah Kerja Nyata). […]

Kemendikbudristek Adakan Jurusan EBT
Kemendikbudristek Adakan Jurusan EBT

ejogja.ID – Kemendikbudristek adakan Jurusan EBT. Energi merupakan salah satu kebutuhan pokok makhluk hidup, khususnya manusia. Secara umum, energi ada dua, energi terbarukan dan energi tidak terbarukan. Energi terbarukan adalah energi yang berkelanjutan, seperti tenaga surya, tenaga angin, tenaga air dan lain sebagainya. Energi-energi ini bisa dipakai secara berkelanjutan. Sebaliknya, energi tidak terbarukan adalah energi […]

FEBI UAD Bermitra dengan JKSM
FEBI UAD Bermitra dengan JKSM

ejogja.ID – FEBI UAD bermitra dengan JKSM. Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menjalin kemitraan dengan Jaringan Koperasi Syariah Muhammadiyah (JKSM). Acara kemitraan ini bertempat di Kampus 1, Jalan Kapas Semaki, Umbulharjo, Yogyakarta. Acara tersebut bertajuk Focus Group Discussion (FGD). Pada acara ini, ada sambutan dari pihak UAD. Sambutan pertama dari Dyah […]

Lomba demi Pariwisata Berkualitas
Lomba demi Pariwisata Berkualitas

Gunungkidul, ejogja.ID – Edge Resort Yogyakarta menggelar lomba mengolah makanan tradisional dan Housekeeping. Lomba ini melibatkan siswa SMKN 1 Purwosari dan SMKN 3 Wonosari. Tebing Samudera Farsijana Adeney Risakotta, selaku Komisaris PT. Resor, menyatakan bahwa lomba tersebut adalah dukungan terhadap siswa untuk bergelut di dunia kerja. Lomba demi pariwisata berkualitas. Jangan Lewatkan Ambil: Beasiswa S2 […]

Kunjungan Bisnis Virtual oleh PVTM UST Yogyakarta
Kunjungan Bisnis Virtual oleh PVTM UST Yogyakarta

ejogja.ID – Dunia industri akan terus mengalami pembaharuan. Pembaharuan ini penting diajarkan, supaya mahasiswa memiliki bekal wawasan dalam membangun masa depan. Hanya saja, sebelum melangkah jauh ke aneka ragam pembaharuan di dunia industri, mahasiswa perlu mengetahui pengantar tentang industri itu sendiri. Tentu, ini merupakan materi wajib bagi mahasiswa jurusan yang berhaluan dengan industri. Industri bukan […]

Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Adakan Expo Bisnis - ejogja id
Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Adakan Expo Bisnis

ejogja.id – Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) adakan Expo Bisnis. Agenda jurusan yang ada di bawah naungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) ini berbasis bahasa Inggris dan teknologi. Acara yang bertitel: “EDUTECHPRENEURSHIP DAY” ini berlangsung pada Senin (17/1/2022). Acara bertujuan mencetak jurusan yang memiliki wawasan dan semangat wirausaha. Nuryadi, […]

Rektor UIN Sunan Kalijaga Bela Penendang Sesajen
Rektor UIN Sunan Kalijaga Bela Penendang Sesajen

ejogja.ID – Prof. Dr. Al Makin, rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta meminta dihentikannya proses hukum atas penendang sesajen di area Gunung Semeru, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Rektor UIN Sunan Kalijaga bela penendang sesajen. “Saya menyerukan agar segera proses hukum ini sebaiknya dihentikan dan sebaiknya kita maafkan,” ucapnya di UIN Sunan Kalijaga, pada […]

Sekolah di Gunungkidul Terkendala Terapkan PTM 100 Persen
Sekolah di Gunungkidul Terkendala Terapkan PTM 100 Persen

ejogja.ID – Pada penghujung 2021, berita tentang Pembelajaran Tatap Muka (PTM) cukup banyak berseliweran. Tentu saja, banyak orang berharap 2022 adalah tahun yang menggembirakan. Akan tetapi, di awal tahun ini, harapan itu tidak mulus. Beberapa sekolah masih terkendala dalam melaksanakan PTM 100 persen. Salah satunya sekolah di kabupaten Gunungkidul. Sekolah di kabupaten Gunungkidul terkendala dalam […]

Pemantauan PTM Dilakukan di Seluruh DIY
Pemantauan PTM Dilakukan di Seluruh DIY

Jogja, ejogja.id – Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) yang  sudah dilaksanakan oleh sekolah-sekolah di seluruh DIY tetap dalam pantauan Team Satgas Covid-19 dan pihak-pihak terkait. Tim satgas Covid-19 yang selalu siap bekerja untuk mewujudkan ketenteraman dan kesehatan. Dengan tujuan, agar lembaga pendidikan tetap dapat melaksanakan proses belajar mengajar yang sesuai dengan Protes Covid-19. Pemantauan […]

Ditemukan Siswa Positif Covid
Ditemukan Siswa Positif Covid-19, Sekolah Belum Siap PTM

Gunungkidul, ejogja.id – Ditemukan Siswa Positif Covid-19 menandakan bahwa sekolah belum siap sepenuhnya menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) secara terbatas. Dewi Irawaty, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Gunungkidul, mengharapkan Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) lebih ketat dan teliti dalam menentukan sekolah mana yang akan melaksanakan PTM. “Kami harap ada evaluasi yang dilakukan dari dinas terkait,” […]

DIY Mulai PTM, Semoga Baik-Baik Saja
DIY Mulai PTM, Semoga Baik-baik Saja

Yogya, ejogja.id – Sejumlah sekolah di DIY yang sudah memenuhi syarat, mulai Senin, (20/9/2021) di perbolehkan melaksanakan uji coba Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas. Menurut Sekretaris Komisi D DPRD DIY, Sofyan Setya Dharmawan, harus diutamakan untuk mengedukasi kedisiplinan penerapan protokol kesehatan para siswa. DIY sudah mulai PTM. Di sisi lain, Kepala Disdikpora DIY, Didik Wardaya […]

Kluster Baru Jangan Sampai Karena PTM di Sekolah
Kluster Baru Jangan Sampai Terjadi Karena PTM di Sekolah

Yogya, ejogja.id – Komisioner Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mewanti-wanti kepada semua pihak di lembaga sekolah agar tidak terjadi kluster baru yang berawal dari lembaga pendidikan. Lebih-lebih karena adanya pembelajaran tatap muka terbatas (PTM) yang sudah dimulai di beberapa daerah. Kluster Baru Jangan Sampai Karena PTM di Sekolah. Diharapkan kluster baru /jangan Sampai Karena PTM […]

UMBY mendidik mahasiswa interpreneur
UMBY: Mendidik Mahasiswa Menjadi Enterpreneur

Yogya, ejogja.ID – Program Studi (Prodi) Akuntansi Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) memiliki metode tersendiri untuk mengajak dan menggiatkan mahasiswa dan dan mahasiswi untuk mulai mengenal dunia kerja dan enterpreneur secara nyata. UMBY mendidik mahasiswa menjadi enterpreneur. Secara tidak langsung Prodi tersebut mengajak mahasiswa/i baru untuk kunjungan perusahaan. Dan selama pandemi Covid-19 program tersebut dilakukan […]

Baru Lima Persen Vaksin Pelajar
Baru Lima Persen Vaksin Pelajar, DIY Menunda PTM

Yogya, ejogja.id – Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Bowono X memestikan dan menghimbau kepada seluruh elemen pendidikan agar tidak membuka kegiatan belajar mengajar tatap muka dalam waktu dekat ini. Himbauan tersebut disampaikan karena DIY memperpanjang PPKM level 4 hingga 30 Agustus. Lima persen vaksin, pelajar DIY menunda pertemuan tatap muka (PTM). Sri Sultan mengatakan jika […]