Hai para Pemikir Muda
Sebentar lagi bulan Ramadhan nih, bulan yang semua umat muslim nanti-nantikan karena di dalam bulan tersebut terdapat banyak sekali kebaikan. Dalam menyambut bulan kebaikan tersebut HMPS AFI akan mengadakan kajian PHILOSOPHY of RAMADAN dengan tema: “Menggapai Kesempurnaan Iman di Bulan Ramadhan”
Pemateri
Dr. Fahrudin Faiz, S.Ag., M.Ag.
(Dosen Aqidah dan Filsafat Islam UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
Cak Kuswaidi Syafi’ie
(Penulis & Pengasuh Pondok Pesantren Maulana Rumi)
Moderator
Afda Alif Muhammad
Waktu & Tempat:
Hari/Tanggal: Senin, 11 Maret 2024
Waktu: pukul 16.00 – Selesai.
Tempat: Masjid Al-Husna. Jl. Bimasakti No.22, Demangan.
Pusat Info Pendidikan klik ejogja ID
—————————
Follow Us!
Ig: @hmpsafiuinsuka